PROFIL KUA PAMEKASAN


PROFIL KANTOR URUSAN AGAMA
KECAMATAN PAMEKASAN KABUPATEN PAMEKASAN

A.      Sejarah  
        Kementerian Agama (sebelumnya disebut Departemen Agama) diresmikan pemerintah satu tahun setelah Indonesia Merdeka. keberadaannya hingga diresmikan tidak didapat dengan mudah, tapi membutuhkan perjuangan gigih para tokoh Agama. 
        Kementerian Agama Kabupaten pamekasan diresmikan sekitar tahun 1958. menempati tempat bersampingan dengan masjid Agung As-Syuhada.  Kantor Urusan Agama Kecamatan pamekasan juga demikian. pada tahun 1970 kementerian agama pindah, menempati bekas sekolah PGAN 6 tahunan dengan alamat Jl. Swatantra I Pamekasan. sedangkan Kantor Urusan Agama pindah ke lokasi yang sama, cuma posisinya  disebalah selatan dengan alamat  Jl. Kabupaten no. 76.Gedung yang  dibangun pada Tahun 1969. dibagun diatas tanah berukuran 10 x 15 m dengan luas bangunan 112 m. ada ruang Kepala, ruang penghulu dan staf, PPAI, mushollah dan kamar mandi. KUA Kecamatan Pamekasan berada ditempat yang cukup strategis, karena posisinya berdampingan lagsung dengan Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pamekasan--bahkan masyarakat lebih mengenal KUA daripada Kankemenag Pamekasan.
KUA Kecamatan Pamekasan sampai hari ini sudah 10 kali berganti kepemimpinan. karakter dan  model kepemimpinan masing-masing telah banyak mewarnai dengan tinta emas--sehingga KUA  berganti tahun dan pereode semakin baik. dibawah kepemimpinan M. Syafik, S.Ag Kantor Urusan Agama Kecamatan Pamekasan diharapkan bisa lebih maju lagi. pada tahun ini  direncanakan untuk melengkapi soptware dan hardware yang lebih adaptif-progresif. hal ini untuk mengimbangi  kebutuhan dan perkembangan teknologi yang terus meroket. untuk memenuhi kebutuhannya, saat ini telah diusulkan ke Kantor Kementerian Agama Wilayah Provinsi Jawa Timur untuk renovasi total.

B.      Gambaran umum
1.       Letak geografis
2.       Keadaan penduduk
3.       Faktor-faktor social keagamaan
a.       Jumlah Tempat ibadah
b.      Jumlah lembaga pendidikan agama
c.       Jumlah organisasi kemasyarakatan
C.      Visi dan Missi
Visi Kantor Urusan Agama 
Cepat, Tepat dan Cermat dalam Pelayanan, Ikhlas dan Amanah Dalam Mengemban Tugas.
Missi Kantor Urusan Agama
            Meningkatkan Kualitas Nilai-Nilai Ke-Agamaan Demi Terwujudnya Masyarakat Madani, Melalui:
  1. Peningkatan Kualitas pelayanan demi profesionalitas kerja.
  2. Reorentasi dan revitalisasi dalam rangka mewujudkan kehidupan rumah tangga bahagia.
  3. Peningkatan kualitas sarana dan prasarana yang lebih refresentatif.
  4. Peningkatan kualitas pembinaan manasik haji dan umroh.
  5. Revitalisasi manajemen pengelolaan masjid, zakat, wakaf dan tempat ibdah sosial lainnya.
  6. Menjalin hubungan harmunis dengan instansi lain.



D.      Tujuan
E.       Periode  kepala
Sejak diresmikan Kantor Urusan Agama Kecamatan Pamekasan telah dipimpin oleh beberapa kepala :
NO
NAMA
PEREODE
01
H. R.  Achmad Moerad
1956-1958
02
KH. Moestafa
1958-1960
03
K. Balabir
1960-1965
04
KH. Barmawi
1965-1969
05
H. R. Ismail
1969-1972
06
K. Achmad Mahalli
1972-1978
07
S. Abdullah Barakwan
1978-1982
08
Drs. H. Moh. Hafid
1982-1990
09
H. Sam’on Arifin, BA
1990-1993
10
H. Imran Rasyidi, SH,M.Si
1993-1999
11
Drs. H. Mahfud Nasiruddin
1999-2004
12
H. Lutfi Ghazali, SH
2004-2005
13
Drs. H. Makbul Haq, M.Si
2005-2007
14
Drs. H. Mohammad As’at Amin, MHI
2007-2009
15
M. Syafik, S.Ag
2009- 2012
16
Drs. H. Suparman, M.Si
2012-

F.       Data Pegawai
  1.         Drs. H. Suparman, M.Si
  2.  .      H. Mudenar, S.Th.I
  3.         Hj. Sri Mukti, M.Pd.i
  4.         Muhammad Nasir, A.Ma
  5.         RA. Lovvina Arieyani, S.Pd.i 
  6.        Yenne Shovia Agustine Insani, M.Si
  7.         Anna Dwi  A F.
  8.         Fajar Kurniawan
G.     Statistik Nikah dan Talak

Tahun
Nikah
Cerai
2001 677
2002

2003

2004

2005

2006

2007

2008

2009

2010

2011

2012

2013 703
2014








H.      Penutup